Minggu, 25 Januari 2015

Persamaan dan Perbedaan koperasi pada tingkat Kelurahan, Kabupaten & Kota ( tugas 10 )

Persamaan koperasi pada tingkat kelurahan dan kota:

1.    Sama-sama mengandung cita-cita untuk mengembangkan perekonomian yang berasas kekeluargaan.
2. Bertujuan meningkatkan pengetahuan dan keterampilan berkoperasi, agar kelak berguna di masyarakat.
3.    Keanggotaan bersifat sukarela dan terbuka.
4.    Pembagian Sisa Hasil Usaha (SHU) dilakukan secara adil sebanding dengan besarnya jasa usaha masing-masing anggota.
5.    Pengelolaan dilakukan secara demokratis.

Perbedaan koperasi pada tingkat Kelurahan dan Kota:

1.   pembagian SHU ( Sisa Hasil Usaha ) yang berbeda, karena koperasi tingkat desa pembagianSHU ( Sisa Hasil Usaha ) ditentukan dari surplus usaha dan kemudian ditentukan oleh rapat anggota.
2.    koperasi tingkat kota tergolong lebih spesifik atau hanya satu saja yang di usahakan. Seperti koperasi Simpan Pinjem Usaha Mandiri yang berada di Ciawi.
3.    Koperasi tingkat kota tergolong lebih spesifik atau hanya satu saja yang di usahakan karena koperasi ini hanya melayani jasa untuk pensiunan saja.


sumber: Wikipedia.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar